Jadwal Kapal Jakarta Surabaya & Harga Tiket Juni 2024

Daftar Isi

jadwal-kapal-laut-jakarta-surabaya

Informasi jadwal kapal laut Jakarta Surabaya bulan Juni 2024 beserta dengan harga tiket yang terbaru. Beberapa kapal yang berlayar pada rute Jakarta Surabaya diantaranya ada KM Nggapulu, KM Dorolonda, KM Dobonsolo, KM Gunung Dempo, KM Bukit Raya dan KM Ciremai.

Rute Jakarta Surabaya ini merupakan salah satu rute yang ramai penumpang hampir setiap harinya. Tak heran jika selalu ada kapal penumpang yang berlayar untuk rute Jakarta Surabaya. Bagi teman-teman yang akan berangkat bisa melihat jadwal kapal laut Jakarta Surabaya bulan Juni 2024 beserta harga tiketnya berikut ini :

Jadwal Kapal Jakarta Surabaya


Keberangkatan : Selasa, 07 Mei 2024 Jam 13:00
Kedatangan : Rabu, 08 Mei 2024 Jam 15:00


Keberangkatan : Minggu, 19 Mei 2024 Jam 22:00
Kedatangan : Senin, 20 Mei 2024 Jam 23:00

Keberangkatan : Jumat, 17 Mei 2024 Jam 07:00
Kedatangan : Sabtu, 18 Mei 2024 Jam 11:00

Keberangkatan : Sabtu, 01 Juni 2024 Jam 14:00
Kedatangan : Minggu, 02 Juni 2024 Jam 18:00


Keberangkatan : Sabtu, 11 Mei 2024 Jam 05:00
Kedatangan : Jumat, 17 Mei 2024 Jam 19:00


Keberangkatan : Jumat, 24 Mei 2024 Jam 15:00
Kedatangan : Sabtu, 25 Mei 2024 Jam 15:00


Keberangkatan : Rabu, 22 Mei 2024 Jam 19:00
Kedatangan : Kamis, 23 Mei 2024 Jam 21:00


Keberangkatan : Minggu, 19 Mei 2024 Jam 16:00
Kedatangan : Senin, 20 Mei 2024 Jam 19:00

Keberangkatan : Selasa, 04 Juni 2024 Jam 12:00
Kedatangan : Rabu, 05 Juni 2024 Jam 15:00

Harga Tiket Kapal Jakarta Surabaya

TIKET GUNUNG DEMPO
Tiket Ekonomi Eks Kabin Kls 1/A : Rp. 240.000
Tiket Ekonomi E : Rp. 240.000

TIKET KAPAL KM DOBONSOLO
Tiket Ekonomi Eks Kabin Kls 1/A : Rp. 240.000
Tiket Ekonomi Eks Kabin Kls 2/B : Rp. 240.000
Tiket Ekonomi E : Rp. 240.000

TIKET KAPAL KM BUKIT RAYA
Tiket Ekonomi Eks Kabin Kls 1/A : Rp. 661.000
Tiket Ekonomi Eks Kabin Kls 2/B : Rp. 661.000
Tiket Ekonomi E : Rp. 661.000

TIKET KAPAL KM CIREMAI
Tiket Ekonomi Eks Kabin Kls 1/A : Rp. 240.000
Tiket Ekonomi Eks Kabin Kls 2/B : Rp. 240.000
Tiket Ekonomi E : Rp. 240.000

TIKET KAPAL KM DOROLONDA
Tiket Ekonomi Eks Kabin Kls 1/A : Rp. 240.000
Tiket Ekonomi Eks Kabin Kls 2/B : Rp. 240.000
Tiket Ekonomi E : Rp. 240.000

Alamat Kantor Pelni di Jakarta


Untuk teman-teman yang akan berangkat naik kapal pelni dengan rute  Jakarta Surabaya. Anda dapat membeli tiketnya di kantor pusat pelni yang ada di kota Jakarta. Berikut alamat kantor dan nomor teleponnya :

Alamat :

Jalan Gajah Mada Nomor 14, RT6/RW2, Petojo Utara, Kecamatan Gambir, Kota Jakarta Pusat, DKI Jakarta.

Telepon :

021-6334342

Alamat Kantor Pelni di Surabaya

 

Begitu juga untuk teman-teman yang ada di Surabaya. Bisa membeli tiketnya di kantor cabang pelni di kota Surabaya. Berikut alamat kantor cabang pelni Surabaya dan nomor teleponnya :

Alamat :

Jalan Perak Timur Nomor 564, Blok B6, Perak Utara, Kota Surabaya, Jawa Timur

Telepon : 

031-3293195

Cara Beli Tiket Kapal Laut Jakarta Surabaya

Untuk membeli tiket kapal pelni, anda bisa membeli tiketnya di aplikasi resmi PT Pelni yakni aplikasi Pelni Mobile. Selain di aplikasi, anda juga bisa membeli tiket pelni di website resmi PT Pelni di tautan berikut ini : https://pelni.co.id/reservasi-tiket

Setelah itu pilih nama kota berangkat, kota tujuan, tanggal berangkat, jumlah penumpang dan tipe kelas. Setelah itu cari jadwal, nantinya akan muncul daftar jadwal kapal yang masih tersedia. Pilih tiket yang masih ada, lalu booking tiket sesuai identitas masing-masing. Setelah itu lakukan pembayaran dan etiket akan masuk otomatis ke email anda.

Demikian informasi jadwal kapal laut Jakarta Surabaya di bulan Juni 2024, harga tiket, cara beli tiket kapal pelni Jakarta Surabaya secara online. Semoga bermanfaat.
MOH KAMIL
MOH KAMIL Saya adalah seorang travel blogger yang suka menulis dan belajar tentang banyak hal yang ada di internet. Saya juga seorang Youtuber yang senang berbagi video tutorial bermanfaat. Jika ada pertanyaan, anda bisa menghubungi saya di media sosial.